Tuesday, September 3, 2013

Modem Speedy ; Menembus password WiFi modem Speedy

Assalamu'alaikum Wr. Wb.

Tulisan ini saya buat sebagai hasil evaluasi sistem keamanan jaringan pada modem Telkom Speedy, salah satu produk PT. Telkom Indonesia.

Di dalam pemikiran saya, para pembaca sudah mengetahui apa itu Telkom Speedy.

Biasanya modem Telkom Speedy disertakan fasilitas Wireless Fidellity (WiFi) sebagai alternatif pengganti koneksi selain kabel. Untuk selanjutnya WiFi yang terbaca diperangkat penerima kita namakan SSID. Pelanggan bisa merubah nama SSID ini dan memberi “password” agar tidak semua orang bisa mengakses internet melalui perangkat modemnya. Selain SSID masih ada “@wifi.id”, “GROVIA... , dan beberapa WiFi tak bernama yg tersembunyi yang fungsinya utamanya tidak begitu saya mengerti.